Saturday 20th April 2024,

Hikmah

Kehendak Allah; Antara Suka dan Benci

Kehendak Allah; Antara Suka dan Benci

ASWAJADEWATA.COM – Ada yang bertanya dengan penuh kebimbangan, “Kenapa Allah menciptakan keburukan atau kejelekan jika memang tidak disukai?” atau “Kenapa Allah membuat hamba-Nya menjadi orang yang jahat atau bejat jika orang yang seperti itu tidak diterima di sisi-Nya?” “Kenapa Allah menciptakan neraka jika keberadaannya dibenci?” Ada yang bertanya sebaliknya, “Kenapa Allah tidak meciptakan kebaikan saja, [...]

January 4, 2019 El Muhammad Hikmah 0

Psikologi (Menghadapi) Kematian

Psikologi (Menghadapi) Kematian

ASWAJADEWATA.COM – Saat itu, tiba-tiba saya teringat sebuah buku, saat menyaksikan adik saya melahirkan. Tangis bayi dan haru gembira keluarga pecah di ruangan bersalin begitu bayi keluar dari rahim. Ketika itu, langsung terlintas Buku karya Komarudin Hidayat tentang Psikologi Kematian. Buku yang sudah hilang entah siapa yang membawanya. Namun, samar-samar saya mengingat inti isi dari [...]

January 3, 2019 Abdul Karim Abraham Hikmah 0

Bagaimana Perspektif Islam tentang Waktu?

Bagaimana Perspektif Islam tentang Waktu?

ASWAJADEWATA.COM – Manusia selama berabad-abad telah mengamati fenomena alam secara teratur. Hal ini membantu manusia menemukan makna dan penggunaan waktu. Misalnya hari dalam kehidupan di bumi adalah satuan waktu untuk bumi yang melakukan rotasi satu putaran penuh. Tahun adalah satuan waktu untuk bumi berevolusi mengelilingi matahari yang sama dengan 365 hari. Dalam rangka untuk mempermudah [...]

January 2, 2019 El Muhammad Hikmah 0

Renungan Ayat Tentang “Mengutamakan Kasih Sayang”

Renungan Ayat Tentang “Mengutamakan Kasih Sayang”

ASWAJADEWATA.COM – بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ “Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang” Ya Allah, setiap hari dan malam bahkan nyaris setiap saat, lafad basmalahaku ungkapkan. dan aku pandangi di setiap dinding rumah yang terpajang. Namun, aku benar-benar belum mengerti tentang isi dan tujuan basmalah. Aku hanya sekedar mengucapkan dan meyakini akan mendapatkan [...]

December 31, 2018 El Muhammad Hikmah 0

Ilmu Positif Thinking Syaikh Abdul Qadir al-Jailani

Ilmu Positif Thinking Syaikh Abdul Qadir al-Jailani

ASWAJADEWATA.COM – Dalam kitab Nashaihu al-‘Ibad karya Syaikh Muhammad Nawawi Banten, Syaikh Abdul Qadir Jailani berkata: Jika engkau bertemu dengan seseorang maka engkau harus berpikir positif dengan menduga dia memiliki keuatamaan yang lebih tinggi darimu, seraya berkata, barang kali dia lebih baik dariku di sisi Allah. Jika engkau betemu dengan anak kecil, maka engkau harus menduga bahwa [...]

December 30, 2018 El Muhammad Hikmah 0
Translate »