ASWAJADEWATA.COM |  Cinta dan kasih sayang, dua hal ini yang selalu jadi inspirasi bagi Sandhy Sondoro, penyanyi solo, penulis lagu, dan musisi yang sempat mengangkat nama Indonesia di berbagai ajang lomba Internasional khususnya di benua Eropa. Sandhy yang kini lebih banyak berkarir dan tinggal di Jakarta saat masa pandemi ini menceritakan hal itu kepada Pemred [...]