Friday 19th April 2024,

gianyar

Panduan Ibadah Ramadhan dan Idul Fitri Selama Covid-19

Panduan Ibadah Ramadhan dan Idul Fitri Selama Covid-19

Ramadhan sebentar lagi, banyak ucapan selamat, permohonan maaf serta kata – kata mutiara yang menjadi viral beredar di media sosial saat ini. Demikianlah hampir seluruh masyarakat Muslim menyambut bulan penuh berkah di tahun ini. Akibat berlakunya pembatasan fisik atau yang akrab disebut Physical Distancing. Physical Distancing sendiri merupakan salah satu ikhtiar dalam memutus rantai penyebaran [...]

April 23, 2020 agus surya Editorial 0

Muslimat Gianyar, Selalu Ada Disaat Masyarakat Mengalami Kesulitan

Muslimat Gianyar, Selalu Ada Disaat Masyarakat Mengalami Kesulitan

ASWAJADEWATA.COM | GIANYAR PC Muslimat NU Gianyar melaksanakan kegiatan Berbagi Sembako menanggulangi dampak Covid-19. Dengan mengambil tema Muslimat NU Berbagi kaum dhuafa dan masyarakat yang terkena dampak ekonomi pandemi corona. Acara penyerahan ini mengambil tempat di RA Khodijah yang juga merupakan Sekretariat PC Muslimat NU Gianyar mulai pukul 08.00 sampai 11.00 wita. Adapun 95 paket [...]

April 19, 2020 agus surya Agenda, Sosial 0

Tangkis Covid19, Pagar Nusa Gianyar Bagikan 1000 Masker

Tangkis Covid19, Pagar Nusa Gianyar Bagikan 1000 Masker

ASWAJADEWATA.COM | GIANYAR Pencak Silat NU Pagar Nusa Gianyar menggelar bakti sosial dengan membagikan 1000 masker kepada masyarakat Gianyar. Ahad, 19 April 2020, atau yang bertepatan dengan HUT Kota Gianyar. Adapun masker yang menghabiskan waktu 10 hari dalam pembuatannya itu berasal dari sumbangsih para anggota santri dan wali santri Pagar Nusa Gianyar. Dan dibagikan secara [...]

April 19, 2020 agus surya Agenda, Sosial 0

Hadapi Dampak Covid 19, Muslimat Tegallalang Bagi – Bagi Sembako

Hadapi Dampak Covid 19, Muslimat Tegallalang Bagi – Bagi Sembako

Pengurus Anak Cabang (PAC) Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Tegallalang, Gianyar melaksanakan kegiatan bagi – bagi sembako di Kecamatan Tegallalang. Kegiatan dilaksanakan sebagai aksi peduli terhadap kesulitan ekonomi warga akibat dampak pandemi Covid 19. (12/03).   Adapun paket sembako tersebut berasal dari hasil pengumpulan dana dari anggota PAC Muslimat NU Tegallalang, MT. Nur Hidayah Tegallalang dan [...]

April 13, 2020 agus surya Reportase, Sosial 0

Sebarkan Dakwah Aswaja, JRA Gianyar Lantik 4 PAC

Sebarkan Dakwah Aswaja, JRA Gianyar Lantik 4 PAC

Pembentukan Pengurus  Anak Cabang, merupakan pintu dakwah Aswaja An-Nahdliyyah di tingkat kecamatan di Kabupaten Gianyar. Demikianlah sambutan Rois Syuriyyah PCNU Gianyar, Ustadz Muhammad Hasyim Asy’ari, pada Rakor PW JRA Bali. Kegiatan ini mengambil tempat di Basecamp Pengurus Cabang  (PC) JRA Gianyar, Pasdalem, Gianyar. Ahad 22 Maret 2020. Dengan diawali dengan pembacaan Sholawat Thibbil Qulub, Sholawat [...]

March 22, 2020 agus surya Agenda, Reportase 0
Translate »