Friday 13th September 2024,

perspektif

Moderasi Beragama dalam Pandangan Ahlussunnah wal Jamaah: Menjaga Keseimbangan Tanpa Melampaui Batas

Moderasi Beragama dalam Pandangan Ahlussunnah wal Jamaah: Menjaga Keseimbangan Tanpa Melampaui Batas

Oleh : Saini Dalam kehidupan beragama, moderasi menjadi salah satu konsep penting yang diajarkan oleh Islam, khususnya dalam pandangan Ahlussunnah wal Jamaah (Aswaja). Moderasi beragama, atau yang sering disebut dengan *wasatiyyah*, merupakan sikap tengah yang tidak cenderung kepada ekstremitas, baik dalam bentuk ifrath (berlebihan) maupun tafrith (mengurangi). Namun, dalam penerapannya, moderasi ini memiliki batasan-batasan yang [...]

August 26, 2024 Muhammad Ihyaul Fikro perspektif 0

Polemik Nasab Ba’alawi dan Agenda Terselubung Wahabi, Rais Aam PBNU: Waspadalah!

Polemik Nasab Ba’alawi dan Agenda Terselubung Wahabi, Rais Aam PBNU: Waspadalah!

Oleh : Saini Dosen Ma’had Aly dan STIS Nurul Qarnain Jember Polemik nasab Ba’alawi yang kembali memanas. Ini merupakan fenomena yang memprihatinkan dan mengancam persatuan umat Islam. Polemik ini bukan sekadar perselisihan biasa, melainkan sarat dengan agenda terselubung dan bahaya tersembunyi yang patut diwaspadai. yaitu agenda terselubung Wahhabi untuk memecah belah NU dan menguasai Indonesia. [...]

July 13, 2024 Muhammad Ihyaul Fikro perspektif 0

Teknologi dan Teror: Media Sosial Menjadi Gudang Radikalisme

Teknologi dan Teror: Media Sosial Menjadi Gudang Radikalisme

Oleh; Saini, S.Pd.I.,M.H.I. Dosen Ma’had Aly dan STIS Nurul Qarnain Jember Media sosial telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari kita di era komputer dan internet saat ini. Situs seperti Facebook, Twitter, Instagram, dan YouTube telah mengubah cara kita berkomunikasi, mendapatkan informasi, dan berbagi pengalaman. Di balik manfaatnya yang luar biasa ini, media sosial juga [...]

July 8, 2024 Muhammad Ihyaul Fikro perspektif 0

Mengidentifikasi Doktrin-Doktrin Radikalisme di Youtube, Ini Tanda-Tanda dan Cara Menghentikannya

Mengidentifikasi Doktrin-Doktrin Radikalisme di Youtube, Ini Tanda-Tanda dan Cara Menghentikannya

ASWAJADEWATA.COM | Oleh: Saini, S.Pd.I.,M.H.I YouTube telah berkembang menjadi salah satu platform berbagi hiburan dan informasi terbesar di dunia. Meskipun memiliki banyak keuntungan, youtube juga dapat digunakan sebagai media untuk menyebarkan terorisme, radikalisme, dan aliran sempalan seperti Wahhabi, Salafi, dan eks HTI. Tulisan ini berusaha akan menelisik ciri dan tanda kanal YouTube yang menyebarkan keyakinan ini [...]

June 27, 2024 Muhammad Ihyaul Fikro perspektif 0

Waspada Transformasi Digital dalam Spiritualitas Massal pada Saat Wukuf

Waspada Transformasi Digital dalam Spiritualitas Massal pada Saat Wukuf

ASWAJADEWATA.COM Oleh: Saini, S.Pd.I.,M.H.I Otoritas Arab Saudi melihat hilal bulan Dzulhijjah 1445 H di banyak tempat. Akhirnya, hilal ini dapat dilihat. Otoritas Arab Saudi menetapkan bahwa 1 Dzulhijjah 1445 H jatuh pada Jumat (7/6/2024) setelah melihat hilal Dzulhijjah 1445 H pada Kamis (6/6/2024) sore waktu setempat. Akibatnya, hari Arafah (9 Dzulhijjah 1445 H) akan bertepatan [...]

June 12, 2024 Muhammad Ihyaul Fikro Keislaman, perspektif 0
Translate »